Minggu, 09 April 2017

USB OTG - Menghubungkan Perangkat USB ke Smartphone Lebih Praktis dan Mudah


Ingin transfer data dari smartphone ke perangkat USB atau sebaliknya namun bingung karena tidak ada laptop atau PC sebagai medianya? Kini Anda bisa transfer data dari smartphone ke perangkat USB seperti flashdisk, hardisk, dan lainnya lebih mudah tanpa harus buka laptop dengan USB OTG.


Remax Micro USB to USB OTG Plug for Smartphone-p1Cukup dengan menghubungkan unit ke port charger smartphone maka Anda sudah bisa mencolokkan perangkat USB seperti flashdisk, hardisk, mouse, keyboard, dan lainnya ke smartphone dengan mudah.






Support Semua Perangkat USB

Kini Anda bisa menghubungkan berbagai perangkat USB lebih mudah dengan USB OTG ini, OTG ini support untuk semua perangkat USB seperti flashdisk, hardisk, keyboard, mouse, dan perangkat lainnya ke smartphone yang memiliki fitur OTG.Remax Micro USB to USB OTG Plug for Smartphone-ov2


Transfer Data

Selain bisa digunakan untuk semua perangkat yang menggunakan port USB. Alat ini juga bisa digunakan untuk transfer data dari perangkat USB seperti flashdisk atau hardisk ke smartphone langsung tanpa harus membuka laptop.Remax Micro USB to USB OTG Plug for Smartphone-OV3


Desain Portable

USB OTG reader yang kami jual ini didesain dengan bentuk kecil dan portable, sehingga memudahkan Anda untuk membawanya kemana pun Anda pergi tanpa khawatir menghabiskan banyak ruang di tas Anda.remax-type-c-to-otg-smartphone-ra-otg1-silver-3


Terdapat 2 Tipe USB OTG :


Tipe 1 – USB OTG Type C to USB 3.0


TYPE CSpesifikasi :








ConnectionUSB Type C
Interface ProvidedUSB 3.0 under or above
Transfer Rate500mb/s

Harga Rp 62.000,-

Berat Pengiriman 0.05 Kg

Garansi : 1 Bulan

Warna : Golden, Silver



Tipe 2 – USB OTG Micro USB to USB 3.0


remax-micro-usb-to-usb-otg-plug-for-smartphone-silver-10




Info dan pemesanan, kunjungi: USB OTG - Menghubungkan Perangkat USB ke Smartphone Lebih Praktis dan Mudah


Toko Komputer Surabaya


Toko Komputer

Tidak ada komentar:

Posting Komentar