Kabel SATA (SATA merupakan singkatan dari Serial Advanced Technology Attachment) terkenal karena kecepatan transfer datanya yang tinggi (dari 1,5GB hingga 6GB per detik). kabel sata ini memiliki fungsi yaitu sebagai alat untuk Menghubungkan Hard Disk Drive ke Motherboard, Menghubungkan Optical Disk Drive ke Motherboard, Menghubungkan Hard Disk Drive ke Hard Disk Drive lain dan terakhir Menghubungkan port SATA pada Hard Disk Drive ke port USB.
Namun, karena tidak semua Motherboard mendukung port SATA, begitupun dengan Hard Disk Drive-nya tidak semua Hard Disk Drive mendukung port SATA, umumnya hal ini terjadi jika Motherboard dan Hard Disk drive yang digunakan merupakan keluaran (produk) lama, seperti Processor Intel Pentium hingga Intel Pentium IV. Untuk itu diperlukan khusus untuk menghubungkannya yaitu kabel usb esata to sata.
Dengan kabel usb esata to sata ini Anda dapat menghubungkan hardisk laptop sata secara external ke pc/laptop melalui port esata. Kecepatan kabel data sata usb ini akan mengikuti kecepatan port esata laptop, pc, atau dekstop yang bersangkutan. Sebagin besar Kabel pc laptop ini dapat dilagunakan pada saat proses booting, hal ini tergantung dari pada BIOS nya.
Ketika diinstal Operating System dan system dijalankan di hard disk tersebut secara eksternal bisa dilakukan tetapi dengan syarat Anda harus menginstal hardisk secara internal terlebih dahulu, kemudian baru hard disk dilepas dan dipasang secara eksternal melalui kabel sata usb 3.0 ini. Kabel data sata usb ini dapat ditancapkan ke port eSATAp laptop.
Kabel data sata usb bisa dipakai jika laptop/PC/Desktop mempunyai port usb dan port esata. Kabel hanya bisa dipakai untuk hard disk laptop dengan konektor sata, itu artinya tidak bisa dipakai untuk hard disk laptop berkonektor IDE, hard disk PC/Desktop apapun dan dvdrom apapun.
Kabel sata pc laptop ini membawa kinerja tinggi dari External Serial Advanced Technology Attachment (eSATA) dari komputer Anda atau DVR ke perangkat penyimpanan eksternal dengan port eSATA. Ganti atau kembangkan hard drive internal receiver DVR atau receiver satelit. Sambungkan ke docking station SSD eksternal untuk backup file dan penyimpanan yang luas.
Cara Pemakaian:
1) Ujung kabel USB di colokkan ke port USB PC/laptop.
2) Ujung eSATA dicolokkan ke port eSATA PC/laptop.
3) Ujung SATA dicolokkan ke hard disk laptop SATA.
Fitur Produk:
-Mendukung semua perangkat SATA HDD, SSD, BLU-RAY DVD, CD-ROM, DVD-ROM, CD-RW, DVD-RW dan DVD + RW; kompatibel dengan Windows XP / Vista / 7/8/10 dan Mac OS.
-Soket USB + eSATA di PC Anda pada saat bersamaan, bisa mencapai kecepatan eSATA
– Jika Anda menggunakannya dengan HDD 3.5 atau 5.5 “Anda, maka pastikan perangkat USB Anda menawarkan Power 12V.
– Dimensi Produk 19,7 x 1,6 x 0,3 inci
Info dan pemesanan, kunjungi: Kabel USB Esata to Sata - Menghubungkan Hardisk Laptop Sata Secara External ke pc/laptop Melalui Port Esata
Tidak ada komentar:
Posting Komentar